Kita Butuh Waktu untuk Saling Mengerti
"Tapi cinta itu sengit, kita tarik menarik", Seperti kata Cholil Mahmud dan isterinya, Irma Hidayana.
Entahlah, belakangan bahkan selama ini saya sering mikir kalau kau itu terlalu langit dan saya terlalu bumi, tapi mungkin kita butuh waktu. Kita butuh waktu untuk saling mengerti.
Kalaupun kau tidak punya waktu, itupun sesuatu yang mungkin harus saya mengerti.